Cinema
Film Nomine Oscar “EO” Siap Tayang Mulai 1 Maret di Klik Film

Makassartoday.com, Tangerang Selatan – Menjelang penyelenggaraan Academy Awards, sejumlah layanan streaming juga berlomba-lomba memutar film-film unggulan dari ajang penghargaan prestisius tersebut. Salah satunya Klik Film yang akan bersiap memutar “EO”. Film yang disutradarai Jerry Skolimowski ini menjadi salah satu nomine Best International Feature Film mewakili Polandia.
Film yang terinspirasi dari film “Au Hasard Balthazar” (1966) karya Robert Bresson ini mengisahkan kehidupan seekor keledai yang lahir di sirkus di Polandia. Penonton akan diajak melihat dunia dari kacamata seekor hewan, EO, si keledai dengan mata melankolis. Dalam perjalanannya, EO bertemu orang baik dan jahat, mengalami suka dan duka, menjelajahi visi Eropa modern melalui pandangannya.

Dok: Klik Film
“EO” yang juga dibintangi aktris kenamaan Prancis, Isabelle Huppert, ini siap disaksikan melalui Klik Film mulai 1 Maret mendatang.
-
Cinema1 week ago
Mawar De Jongh dan Bryan Domani Kembali Berduet di Film “Galaksi”
-
Cinema4 days ago
Lana Condor Isi Suara Film Animasi “Teenage Kraken”
-
Cinema1 week ago
200 Ribu Penonton Telah Menyaksikan “Suzume” di Bioskop Indonesia
-
Cinema1 week ago
OSCAR: Film Paling Menguntungkan Dari A24, “Everything Everywhere All At Once”, Raih Film Terbaik
-
Sulsel1 week ago
Pemkot Makassar Bakal Terapkan Pendidikan Metode Gasing ke 235 Ribu Pelajar
-
Sulsel1 week ago
Jalan Pagi, Gubernur Andi Sudirman Bantu Seorang Ibu Perbaiki Ban Mobil Bocor
-
Cinema6 days ago
Film Tentang Sejarah Perusahaan Sepatu Nike “Air” Jadi Film Penutup SXSW Festival
-
Cinema1 day ago
“Sewu Dino” Bakal Lebih “Pecah” Dari “KKN Di Desa Penari”?