Kebakaran di Jalan Nikel Hanguskan Bengkel Mebel
Makassartoday.com, Makassar - Kebakaran terjadi di Jalan Nikel, Kelurahan Ballaparang, Kecamatan Rappocini, Kota Makassar, Minggu (16/2/2025), sekira pukul 08.00 Wita. Informasi dihimpun media dari Dinas Kebakaran dan Penyelamat (Damkarmat) Kota…
PLN UID Sulselrabar Gercep Bantu Korban Banjir di Kabupaten Maros
Makassartoday.com, Maros – PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, dan Sulawesi Barat (UID Sulselrabar) bersama Tim Reaksi Cepat (TRC), Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN, dan Srikandi…
Rangkaian Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional 2025, DLH Makassar Aksi Bersih di Pasar Panakukang
Makassartoday.com, Makassar - Dalam rangka memperingati Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 2025, Kota Makassar mendapat kehormatan sebagai titik fokus peringatan bersama Provinsi Sulawesi Selatan dan Pusat Pengendalian Lingkungan Hidup Sulawesi…
ABK di Makassar Gasak Uang Majikan Buat Senang-senang di THM
Makassartoday.com, Makassar - Gufran Arianto alias Umbu (23), tak berkutik saat digelandang Sat Reskrim Polsek Kawasan Paotere, Makassar, Sabtu (15/2/2025). Gufron yang bekerja sebagai Anak Buah Kapal (ABK) diamankan dalam…
Dua Sejoli yang Viral di Pelabuhan Passarang Majene Kini Prewed di Atas Kapal
Makassartoday.com, Majene - Bojes dan Lia kembali viral usai sesi pemotretan calon pengantin di atas kapal. Dua sejoli ini sebelumnya bikin heboh di Pelabuhan Passarang, Kecamatan Banggae, Majene, Sulawesi Barat…
Dewan Desak Pemkot Cari Solusi Masalah Banjir di Makassar
Makassartoday.com, Makassar - Masalah banjir di Kota Makassar hingga kini belum bisa diatasi dengan tuntas. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Makassar pun terus mendesak adanya solusi konkret untuk mengatasi persoalan…
Raffi Ahmad Meriahkan RANS Carnaval Telkomesl Indonesia Gembira di Lapangan Pipo Makassar
Makassartoday.com, Makassar - RANS Entertainment dan Telkomsel berkolaborasi menghadirkan Karnaval Indonesia Gembira di Lapangan Pinisi, Makassar, pada 14 hingga 16 Februari 2025. Acara ini menjadi ajang perayaan kebersamaan yang melibatkan…
Sejarah, Asal Usul dan Simbol Hari Valentine
Makassartoday.com, Makassar - Hari Valentine, yang dirayakan setiap 14 Februari, dikenal di seluruh dunia sebagai hari kasih sayang dan cinta. Meskipun kini lebih sering dikaitkan dengan hadiah dan bunga, sejarahnya…
Frederik Kalalembang Wujudkan Janji, 375 Titik Internet Gratis Hadir di Dapil Sulsel 3
Makassartoday.com, Jakarta – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, merealisasikan janjinya untuk membantu pengadaan jaringan internet di sejumlah wilayah di daerah pemilihan (Dapil) Sulawesi…
2.211 Jiwa Terdampak Banjir di Makasssar
Makassartoday.com, Makassar — Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto meninjau kawasan yang terdampak banjir di Jalan Kecaping Blok 8, Kelurahan Manggala, Kecamatan Manggala, Kamis (13/2/2025). Ia menyebut banjir kali ini…