Hari Bumi Sedunia 22 April: Mengenang Perjuangan Lingkungan Global
Makassartoday.com, Makassar - Hari Bumi Sedunia (Earth Day) diperingati setiap tahun pada tanggal 22 April. Peringatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat global tentang pentingnya menjaga lingkungan dan melestarikan sumber…
Politisi, Birokrat Hingga mantan Petinggi Bosowa jadi Plt Direksi dan Dewas Perusda Makassar
Makassatoday.com, Makassar - Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin alias Appi menonaktifkan seluruh direksi perusaaan daerah (perusda) Kota Maakssar mulai hari ini, Senin (21/4/2025). Selanjutnya, Appi menunjukkan Pelaksana tugas (Plt) direksi…
Wali Kota Appi Ajak Warga Manggala Kawal Pembangunan
Makassartoday.com, Makssar – Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin mengajak seluruh elemen masyarakat di Kecamatan Manggala untuk bersinergi mendukung dan mengawal pembangunan di Kota Makassar. Ajakan tersebut disampaikan Appi, sapasn akrab…
Wali Kota Appi Pimpin Pelepasan Jenazah Anggota DPRD Makassar Ruslan Mahmud
Makassartoday.com, Makassar - Suasana haru menyelimuti halaman Kantor DPRD Kota Makassar, saat pelepasan jenazah Ruslan Mahmud, Minggu (20/4/2025) siang. Jenazah Ruslan Mahmud, anggota DPRD Kota Makassar, periode 2024-2029, dilepas dalam…
Menyalakan Asa dari Pulau Satangnga, Energi Bersih PLN Terangi Daerah 3T Kabupaten Takalar
Makassartoday.com, Takalar – Di balik hamparan laut biru, terletak Pulau Satangnga, sebuah pulau kecil yang dulunya hanya mengandalkan listrik dari genset. Kini, PT PLN (Persero) kembali hadir menerangi Pulau Satangnga,…
15 Rumah di Balang Baru Makassar Ludes Terbakar
Makassartoday.com, Makassar - Sebanyak15 unit rumah di Jalan Balang Baru, Kelurahan Balang Baru, Kecamatan Tamalate, Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), ludes terbakar pada Sabtu (19/4/2025), siang tadi. Dinas Pemadam Kebakaran…
Ketua DPRD Makassar Supratman Kenang Almarhum Ruslan Mahmud: Sosok yang Dituakan dan jadi Panutan
Makassartoday.com, Makassar - Ketua DPRD Makassar Supratman berduka atas meninggalnya anggota DPRD Makassar Ruslan Mahmud. Supratman menyebut almarhum selama ini menjadi sosok yang dituakan dan menjadi panutan bagi legislator Makassar.…
Anggota DPRD Makassar Ruslan Mahmud Meninggal Dunia
Makassartoday.com, Makassar - Anggota DPRD Makassar Ruslan Mahmud dikabarkan meninggal dunia pada Sabtu (29/4/2025). Kabar duka tersebut disampaikan pihak Sekretariat melui grup WhatsApp media, jelang siang tadi. Informasi yang dihimpun…
JK Harap Appi Tuntaskan Persoalan Kemacetan dan Tata Ruang Makassar
Makassartoday.com, Jakarta - Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin secara khusus meminta wejangan ataupun nasihat kepada Wakil Presiden RI ke-10 dan 12 H. M. Jusuf Kalla di dalam menjalankan roda pemerintahan.…
Dikomplain Karena Beda Harga di Price Tag dengan Kasir, Indomaret di Makassar Mengaku Salah
Makassartoday.com, Makassar - Pihak Indomaret mengaku salah perihal adanyaperbedaan harga di price tag dengan kasir pada sejumlah gerai Indomaret di Kota Makassar. Permintaan maaf itu disampaikan pihak Indomaret usai menghadiri…
